Salaman - Dalam upaya meningkatkan efektivitas dan kinerja, Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) dan semua anggota PKD se-Kecamatan Salaman sepakat untuk mengadakan rapat koordinasi rutin setiap Jumat di minggu pertama dan ketiga setiap bulannya.
“Surat Cinta” bersambut manis, Saran perbaikan yang dilayangkan Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kecamatan Kajoran kepada Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kajoran mendapat sambutan yang sangat baik.
MAGELANG- Rapat koordinasi mingguan peningkatan kapasitas jajaran Pengawas Desa (PKD) SE Kecamatan Dukun digelar di Aula Kecamatan Dukun, Jumat siang (19/7/2024).
Magelang - Panwaslu Kecamatan Tempuran kami mendapatkan Surat balasan dari PPK Tempuran terkait surat cinta kami mengenai sarper tahapan mutarlih, (Jumat, 19/07/2024).
Salaman - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Magelang melakukan kunjungan kerja ke Kantor Panwaslu Kecamatan Salaman pada hari Jumat, 19 Juli 2024.