Daftar Pemilih Sementara (DPS) untuk Pilkada 2024 sudah diturunkan dari KPU Kabupaten Magelang dan pada tgl 18 Agustus 2024, jajaran PPS secara serentak harus sudah memasang atau menempelkan diruang publik sesuai dengan timeline dan petunjuk teknisnya.
Bawaslu Kabupaten Magelang menggelar acara pelatihan penulisan berita dan pembuatan video dokumentasi pengawasan di Resto Omah Kembang Ngablak pada hari Minggu - Senin tanggal 18 -19 Agustus 2024.
Daftar Pemilih Sementara (DPS) untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Tahun 2024 telah diumumkan oleh KPU Kabupaten Magelang melalui Panitia Pemungutan Suara (PPS) sejak 18 Agustus 2024.
Tak terasa 79 tahun Indonesia merdeka. Semarak kemerdekaan sudah sangat kental terasa. Dari Sabang sampai Merauke semua bersukacita menyambut kehadirannya. Hari bersejarah bagi bangsa Indonesia, 17 Agustus setiap tahunnya.