Lompat ke isi utama
Berita
Isu Pemilu
humas
 Jakarta, Badan Pengawas Pemilu- Anggota Bawaslu Lolly Suhenty menjelaskan Bawaslu akan hadir setiap minggunya dalam Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) atau car free day (CFD). Kegiatan tersebut, kata Lolly, guna mendekatkan isu kepemiluan ke masyarakat.
Penyandang Disabilitas
humas
 Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Anggota Bawaslu Lolly Suhenty mengajak penyandang disabilitas menjadi aktor pada pemilu 2024 mendatang. Sebab, kata dia penyandang disabilitas mempunyai hak yang sama dalam proses pemilu sesuai regulasi yang ada.